5 Bahasa Tubuh Wanita yang Menunjukkan Bahwa Dia Menyukaimu, Nomor 2 Sudah Dipastikan

 

WANITA: Dengan mencermati bahasa tubuh wanita, anada bisa menebaknya - Foto Net

HABARDIGITAL.COM, BANJARMASIN - Secara umum wanita memiliki perasaan yang lebih sensitif dan rumit, dengan membaca bahasa tubuh wanita kamu dapat mengetahui bahwa dia sedang menyukaimu.

Dalam hal ini, bahasa tubuh wanita dapat memberikan petunjuk tentang perasaannya terhadap seseorang.

Berikut adalah 5 bahasa tubuh wanita yang menunjukkan bahwa dia sedang menyukai menyukaimu:

1. Mengamati kontak mata

Kontak mata yang sering dan intens menjadi tanda yang jelas bahwa dia sedang menyukai seseorang. Jika dia menatap Kamu dengan mata yang lembut dan berseri-seri, itu adalah tanda yang baik bahwa dia tertarik pada kamu.

2. Selalu tersenyum

Tersenyum salah satu cara paling umum untuk mengekspresikan rasa senang, Wanita sering tersenyum kepadamu saat berbicara dengannya, itu adalah tanda yang baik bahwa dia menyukai kamu.

3. Sering menyubit

Dengan menyubit biasanya wnaita mengekspresikan perasaan. Jika dia sering menyubit kamu pada saat lagi bercada seperti menyubit lengan kamu atau menyentuh tangan kamu saat berbicara, itu tanda yang baik bahwa dia menyukai kamu.

4. Menyentuh rambut

Wanita sering menyentuh rambut ketika mereka merasa tidak yakin atau gugup. Ketika wanita sering menyentuh rambutnya saat berbicara dengan kamu, perikalu tersebut berupa tanda bahwa dia merasa gugup dan mungkin menyukai kamu.

5. Memiringkan kepala

Memiringkan kepala ke samping adalah tanda bahwa dia ingin mendengar lebih banyak dari kamu. Jika dia sering memiringkan kepalanya ke samping saat berbicara dengan kamu, itu adalah tanda bahwa dia benar-benar tertarik pada kamu.

Perlu diingat bahwa bahasa tubuh tidak selalu pasti dan harus diinterpretasikan dalam konteks situasi yang sesuai.

Seseorang juga bisa menunjukkan tanda-tanda tertentu dari bahasa tubuh tanpa sebenarnya menyukai seseorang.

Sebaiknya jangan hanya mengandalkan bahasa tubuh saja untuk menentukan perasaan seseorang, tetapi juga mendengarkan apa yang dikatakannya dan melihat bagaimana dia bersikap secara umum. (net/fsl)

Lebih baru Lebih lama